Ibu Indriwati, S.Pd. hadir sebagai pembicara utama. Pada kesempatan tersebut beliau menyampaikan materi bertajuk "Keistimewaan Menjadi Seorang Perempuan". Materi yang disampaikan berfokus pada beberapa pokok bahasan, antara lain: Setelah sesi penyampaian materi, seluruh peserta melanjutkan kegiatan dengan melaksanakan sholat Dzuhur berjamaah di Masjid Baiturrohim. Ibadah dipimpin oleh Ibu Dra. Anis Suwatul Muthi'ah yang mengimami sholat dengan khusyuk. Kegiatan ini bertujuan tidak hanya untuk menambah wawasan, tetapi juga memperkuat ukhuwah antar siswi serta menanamkan nilai-nilai keislaman yang relevan dengan kehidupan remaja putri. Kegiatan berjalan tertib, penuh hikmah, dan mendapat respons positif dari peserta.Keputrian MTsN 2 Ngawi: "Keistimewaan Menjadi Seorang Perempuan"
Kamis, 30 Oktober 2025
Rutinan Keputrian : Keistimewaan menjadi Seorang Perempuan
"Setiap perempuan memiliki potensi istimewa yang bila diasah dengan ilmu, akhlak, dan ketakwaan akan memberi manfaat besar bagi keluarga dan masyarakat," ujar Ibu Indriwati di sela-sela tausiyahnya.


0 comments:
Posting Komentar